Bimtek Undang Undang Tentang Desa Tahun 2024

Bimtek Undang Undang Tentang Desa Tahun 2024

Bimtek Undang Undang Tentang Desa Tahun 2024 Dengan Hormat Perubahan Kedua atas UU No 6/2014 tentang Desa  Berisi Mulai masa jabatan kepala daerah; pemberian dana konservasi dan rehabilitasl; syarat jumlah calon kepala daerah; pemberian tunjangan purnatugas bagi kepala desa, Badan Permusyawaratan Desa, perangkat desa sesuai kemampuan desa; hingga sumber pendapatan desa. Adapun point penting yang termuat dalam Revisi UU Desa Tahun 2024 tersebut adalah: Pasal 5A Di antara Pasal 5 dan Pasal 6 disisipkan 1 (satu) pasal, yakni Pasal 5A terkait pemberian dana konservasi dan/atau rehabilitasi. Ssehingga berbunyi sebagai berikut: Desa yang berada di kawasan suaka alam, kawasan pelestarian a...

Lanjutkan membaca